RPP kelas X SMA Bahasa Inggris K13 merupakan contoh laporan yang disusun oleh guru untuk melengkapi administrasi sekolah, selain itu RPP juga dipakai sebagai panduan guru dalam melaksanakan kegiatan belajar mengajar agar kegiatan belajar berlangsung secara interaktif, inspiratif, menyenangkan, menantang, efisien, memotivasi peserta didik untuk berpartisipasi aktif, serta memberikan ruang yang cukup bagi prakarsa, kreativitas, dan kemandirian sesuai dengan bakat, minat, dan perkembangan fisik serta psikologis peserta didik
Contoh Format RPP kelas X SMA Bahasa Inggris Kurikulum 2013 Edisi Revisi
Dalam rangka membantu para rekan guru dalam membuat dan menyusun RPP berikut kami berikan RPP Revisi Bahasa Inggris SMA kelas X sesuai dengan permendikbud no 22 – 24, Komponen RPP terdiri atas identitas sekolah, identitas mata pelajaran, kelas, materi pokok, alokasi waktu, tujuan pembelajaran,kompetensi dasar dan indicator, materi pemebalajaran, metode pembelajaran, media pembelajaran, sumber belajar, langkah-langkah pembelajaran dan penilaian.
- Link file download via Google Drive